Pages

Ads 468x60px

Selasa, 18 November 2014

5 Manfaat Daun Keji Beling

Manfaat daun keji beling sebagai obat alami. Keji beling merupakan salah satu tanaman semak yang memiliki tinggi kira-kira 1 hingga 2 meter. Ciri-ciri umum dari Tanaman ini adalah memiliki batang yang beruas dengan bentuk bulat dan berambut kasar. Tanaman keji beling tersebar luas di berbagai kawasan di madagaskar dan juga indonesia dan dapattumbuh dengan baik pada ketinggian sekitar 50-1.200 mdpl. Tanah yang subur seperti di daerah pedesaan merupakan tempat yang sangat cocok untuk berkembang biaknya tanaman keji beling ini.Keji beling merupakan salah satu tanamanobat yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, tanaman ini biasanya digunakan sebagai obat tradsional yang dapat mengatasi berbagai macam masalah kesehatan seperti batu ginjal danjuga melancarkan air seni. Bukan hanya itu saja daun keji beling ini diketahui juga dapat mengobati berbagai macam penyakit termasuk diabetes. Daun keji beling mengandung kalium yangmemiliki manfaat untuk melarutkan batu yang terbentuk dari garam kalsium oksalatpada kantung empedu, kantung kencing, dan ginjal, jadi tidak salah jika daun keji beling sering dijadikan sebagai obat tradisional untuk mengatasi masalah kesehatan tersebut.1.Membantu mengobati penyakit kanker. Daun keji beling diketahui dapat menjadi racun bagi sel-sel kanker tanpa merusak sel-sel sehat. walaupun daun keji beling dapat dijadikan sebagai obat kanker tradisional akan tetapi penangan lebih lanjut secara medis sangat dibutuhkan bagi penderita kanker dari pada hanya mengandalkan cara tradisional dari tanaman keji beling.2.Mencegah kanker. Selain mengobati kanker daun keji belingdiketahui juga memiliki manfaat untuk mencegah kanker, hal tersebut dikarenakan tanaman ini mengandung tinggi antioksidan yang dapat menangkal efek buruk radikal bebas yang merupakan salah satu penyebab penyakit kanker.3.Mengatasi diare. Daun keji beling dapat mengatasi berbagai macam gangguan yang terkait dengan pencernaan seperti diare. Cara penggunaannya adalah: Ambil beberapa helai daun keji beling kemudian rebus dengan 2 gelas air, tunggu hingga air tersebut tersisa setangahnya. Jika ramuan tadi sudah dingin anda dapat meminumnya untuk mengatasi masalah diare anda.4.Melancarkan buang air kecil. Ambil sekitar 4-6 lembar daun keji beling yang sebelumnya sudah dicuci bersih, rebus dengan 3 gelasair sekitar 20 menit-setengah jam. Diamkan hingga air rebusan tersebut dingin kemudian anda bisa meminumnya 2 kali sehari.5.Menghancurkan batu empedu. Batu empedu terbentuk dari sebuah proses biokimiawi yang melibatkan pigmen empedu, kalsium, dan juga kolesterol. yang Seluruhnya terletak pada kandung atau saluran empedu. Cara pembuatan ramuan dari daun keji beling untuk menghancurkan batu empedu adalah: persiapkan sekitar 5-6 lembar daun keji belingdan 2 gelas air. Kedua bahan tersebut kemudian direbus ke dalam panci, tunggu hingga air tersisa setengah. Setelah dingin minum ramuan tersebut dua kali sehari.Demikian beberapa pemanfaatan dari tanaman keji beling, semoga dapat memberikan informasi bagi anda yang membutuhkan.

0 komentar:

Posting Komentar

Blogger templates

 

Music

Free Music Sites
Free Music Online

free music at divine-music.info

Sample text

Sample Text

Sample Text

 
Blogger Templates